- STISIPOL Candradimuka Palembang akan semakin dikenal sebagai institusi dan bagian dari elemen masyarakat yang berperan besar dalam membentuk sumber daya manusia yang terampil di bidang Ilmu Komunikasi.
- Memberikan wacana strategis, kreatif dan kritis tentang solusi kepada masyarakat dalam membangun usaha di ranahnya masing-masing dengan menggunakan sudut pandang Ilmu Komunikasi.
- Mensosialisasikan peran media sebagai pengamat netral yang menengahi persoalan-persoalan di tengah masyarakat dan memberikan gambaran spesifik tentang persaingan yang sehat di antara berbagai merek barang dan jasa di Indonesia.
Hasil kegiatan Rainbow Days of Communications 2015 ini diharapkan mampu menjadi berbagai tulisan yang akan dimuat dalam berbagai media tentang kolaborasi pemikiran antara akademisi, praktisi, dan media dalam menjawab peran Ilmu Komunikasi di dunia yang terus berubah.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar